
Ketika mentari tak lagi menghangatkanku
Ketika bulan tak lagi tenangkan resahku
Ketika angin tak lagi sejuk kan amarahku
Ketika hujan tak lagi basahi hatiku
Maka ayat-ayat suci tak kurasa tenangkan jiwaku
Maka bait-bait puisi tak lagi indah kurasa
Maka lagu-lagu cinta terasa hampa
Dan yang ingin kurasa,,,hanya dia
Malang, 18 Juni 2012
Tidak ada komentar:
Posting Komentar